Segera Lakukan Desinfektan Mandiri Usai Berenang
Pixabay
Travel

Kolam renang dan beberapa waterpark kini sudah dibuka kembali. Namun meski sudah diijinkan buka, tentu para pengunjung harus mematuhi beberapa protokol kesehatan. Seperti apa?

WowKeren - Hanya karena tidak ada bukti penyebaran virus di dalam air kolam renang bukan berarti aktivitas tersebut benar-benar bebas risiko. Di dalam air kolam renang, terdapat kuman atau parasit yang sangat resisten terhadap klorin dan dapat bertahan lebih dari seminggu meskipun kolam tersebut diberikan klorin atau dipelihara dengan baik.

Salah satu pertahanan terbaik untuk kalian dan keluarga adalah mandi dengan sabun sebelum dan sesudah memasuki kolam renang. Dapat dilakukan di rumah, sebelum pergi dan tepat sampai di rumah setelah pulang dari kolam renang umum. Ingat untuk mencuci pakaian renang setelah digunakan.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru