Sempat 'Dijinakkan', Api di Pabrik Alumunium Foil Di Gunung Putri Bogor Kembali Membesar Malam-malam
Nasional

Sempat 'Dijinakkan', Api di Pabrik Alumunium Foil Di Gunung Putri Bogor Kembali Membesar Malam-malam

Api sempat 'dijinakkan' namun kembali membesar pada Jumat (19/8) malam. Para petugas damkar dan relawan terus berupaya menyiram air demi memadamkan kobaran api.

Harga Telur Ayam Melonjak, Mendag Sebut Karena Program Kemensos
Nasional

Harga Telur Ayam Melonjak, Mendag Sebut Karena Program Kemensos

Kenaikan harga telur ayam ini turut dikeluhkan oleh sejumlah pedagang di Pasar Mayestik, Jaksel. Harga telur ayam di Pasar Mayestik naik dari Rp 25 ribu per kilogram menjadi Rp 32 ribu per kilogram.

Ketum PPP Suharso Monoarfa Minta Maaf dan Sampaikan Klarifikasi Soal Pernyataan 'Amplop Kiai'
Nasional

Ketum PPP Suharso Monoarfa Minta Maaf dan Sampaikan Klarifikasi Soal Pernyataan 'Amplop Kiai'

Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Suharso Monoarfa memberikan penjelasan terkait pernyataannya di acara Politik Identitas Cerdas Berintegritas yang diselenggarakan KPK pada Senin (15/8) lalu.

Taipan yang Menghilang dari Hotel Hong Kong pada 2017 Dihukum 13 Tahun Penjara di Tiongkok
Dunia

Taipan yang Menghilang dari Hotel Hong Kong pada 2017 Dihukum 13 Tahun Penjara di Tiongkok

Pada Januari 2017, taipan Xiao Jianhua dibawa keluar dari hotel Four Seasons Hong Kong dengan kursi roda. Xiao diduga dibawa oleh agen keamanan Tiongkok yang berpakaian preman.

Pemimpin Taliban Sebut Urusan Luar Negeri Akan Dilakukan Sesuai Hukum Syariah
Dunia

Pemimpin Taliban Sebut Urusan Luar Negeri Akan Dilakukan Sesuai Hukum Syariah

Pernyataan pemimpin spiritual tertinggi Taliban, Haibatullah Akhundzada, tersebut tertuang dalam salinan pidatonya yang dibagikan oleh Kementerian Informasi pada Jumat (19/8).

Terpidana Bom Bali Umar Patek Dapat Remisi, Penyintas: Saya Tak Melihat Keadilan
Nasional

Terpidana Bom Bali Umar Patek Dapat Remisi, Penyintas: Saya Tak Melihat Keadilan

Narapidana kasus terorisme Bom Bali I, Umar Patek, mendapat remisi lima bulan masa hukuman dalam momen HUT RI ke-77. Umar Patek sendiri divonis hukuman 20 tahun penjara.

Gelombang Panas Pengaruhi Pasokan Energi, Kota Tiongkok Ini Redupkan Lampu di Stasiun Hingga Mal
Dunia
Waspada Suhu Panas

Gelombang Panas Pengaruhi Pasokan Energi, Kota Tiongkok Ini Redupkan Lampu di Stasiun Hingga Mal

Pekan ini, provinsi Sichuan mencatat suhu melebihi 40 derajat Celsius. Suhu panas memicu penggunaan AC besar-besaran dan mengeringkan waduk di wilayah yang bergantung pada bendungan untuk sebagian besar listriknya.

Luhut Ungkap Jokowi Kemungkinan Umumkan Kenaikan Harga BBM Subsidi Minggu Depan
Nasional

Luhut Ungkap Jokowi Kemungkinan Umumkan Kenaikan Harga BBM Subsidi Minggu Depan

Luhut menjelaskan bahwa sejatinya beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Indonesia sudah terlalu besar untuk menanggung biaya subsidi bahan bakar minyak (BBM).

Istri Ferdy Sambo Resmi Jadi Tersangka, Komnas Perempuan Minta Tetap Didampingi Psikolog
Nasional
Penembakan Brigadir J

Istri Ferdy Sambo Resmi Jadi Tersangka, Komnas Perempuan Minta Tetap Didampingi Psikolog

Pihak Komnas Perempuan meminta Polri untuk tetap memberikan pendampingan psikologis terhadap istri mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, meski telah berstatus sebagai tersangka.

Pabrik Alumunium Foil di Gunung Putri Bogor Terbakar, Warga Dikhawatirkan Bisa Kena ISPA
Nasional

Pabrik Alumunium Foil di Gunung Putri Bogor Terbakar, Warga Dikhawatirkan Bisa Kena ISPA

Di sisi lain, Kapolsek Gunung Putri Kompol Bayu Tri Nugraha mengungkapkan tak ada korban jiwa dalam insiden kebakaran pabrik pembuatan alumunium foil di Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, tersebut.

Tersangka Percobaan Pembunuhan Salman Rushdie Ngaku Tak Bersalah
Dunia

Tersangka Percobaan Pembunuhan Salman Rushdie Ngaku Tak Bersalah

Tersangka penikaman terhadap penulis kontroversial Salman Rushdie itu diketahui telah menghadapi persidangan. Dalam persidangan tersebut, ia meminta agar mendapat keringanan hukuman.

Tiongkok Keluarkan Peringatan Kekeringan Nasional Pertama, Berjuang Hadapi Gelombang Panas Ekstrem
Dunia
Waspada Suhu Panas

Tiongkok Keluarkan Peringatan Kekeringan Nasional Pertama, Berjuang Hadapi Gelombang Panas Ekstrem

Setelah dilanda kekeringan selama beberapa waktu terakhir, Tiongkok kini akhirnya mengeluarkan peringatan nasional pertamanya. Artinya, Tiongkok masih harus berjuang melawan gelombang panas ekstrem.

Istri Ferdy Sambo Jadi Tersangka: Dijerat Pasal Pembunuhan Brigadir J-Polri Beber Bukti
Nasional
Penembakan Brigadir J

Istri Ferdy Sambo Jadi Tersangka: Dijerat Pasal Pembunuhan Brigadir J-Polri Beber Bukti

Sebelumnya, Polri telah menetapkan Ferdy Sambo sebagai tersangka pembunuhan berencana terhadap Brigadir J. Kini sang istri pun menyusulnya menjadi tersangka dalam kasus yang sama.

Polri Akan Dalami Dugaan Judi Online yang Menyeret Ferdy Sambo
Nasional

Polri Akan Dalami Dugaan Judi Online yang Menyeret Ferdy Sambo

Belakangan beredar kabar bahwa mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo terlibat dalam judi online. Atas hal ini, Polri pun lantas bergerak untuk mendalaminya.

Diduga Stres Karena Cuaca Panas, Gajah di Thailand Serang Pawangnya Hingga Tewas Terbelah
Dunia

Diduga Stres Karena Cuaca Panas, Gajah di Thailand Serang Pawangnya Hingga Tewas Terbelah

Kembali terjadi kasus gajah yang menyerang pawangnya sendiri hingga tewas di Thailand. Kali ini sang pawang bahkan dikabarkan tewas dengan kondisi tubuh terbelah jadi dua.

Australia Kecewa Pelaku Bom Bali Dapat Remisi Hingga Ada Kemungkinan Segera Bebas
Dunia

Australia Kecewa Pelaku Bom Bali Dapat Remisi Hingga Ada Kemungkinan Segera Bebas

Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese menyampaikan kekecewaan atas kabar remisi yang diterima pelaku bom Bali, Umar Patek. Apalagi Patek juga dikabarkan bisa segera bebas.

Wali Kota Solo Gibran Kembali Positif COVID-19, Bagaimana Istri dan Anaknya?
Nasional
COVID-19 di Indonesia

Wali Kota Solo Gibran Kembali Positif COVID-19, Bagaimana Istri dan Anaknya?

Sebelumnya, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka juga sempat terpapar COVID-19. Kini, Gibran diketahui kembali dinyatakan positif COVID-19 dan tengah menjalani isolasi mandiri.

Pro Kontra Warga Soal Wacana Kenaikan BBM Bersubsidi
Nasional
Harga BBM Naik

Pro Kontra Warga Soal Wacana Kenaikan BBM Bersubsidi

Wacana kenaikan harga BBM bersubsidi bukan tak mungkin terjadi di Indonesia. Lantas bagaimana tanggapan warga masyarakat mengenai wacana kenaikan harga BBM bersubsidi?

Rayakan HUT RI ke-77 di Puncak Bawakaraeng, Seorang Pendaki Hilang
Nasional
HUT RI Ke-77

Rayakan HUT RI ke-77 di Puncak Bawakaraeng, Seorang Pendaki Hilang

Seorang pendaki dilaporkan hilang setelah mengikuti peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-77 di Gunung Bawakaraeng, Sulsel. Petugas dari tim SAR saat ini masih berupaya mencari pendaki tersebut.

Masih Merugi, Ancol Andalkan Perbaikan Transportasi Publik Hingga Rombak Direksi
Nasional

Masih Merugi, Ancol Andalkan Perbaikan Transportasi Publik Hingga Rombak Direksi

Mengenai kerugian dan perombakan direksi PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (Perseroan) itu disampaikan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan yang digelar pada Kamis (18/8) kemarin.