Mahfud MD Sebut Kasus Brigadir J Bukan Kriminal Biasa, Klaim Kantongi Catatan Intelijen-Kompolnas
Nasional
Penembakan Brigadir J

Mahfud MD Sebut Kasus Brigadir J Bukan Kriminal Biasa, Klaim Kantongi Catatan Intelijen-Kompolnas

Mahfud MD selaku Menkopulhukam, dalam kasus Brigadir J hanya sebatas sebagai pengawas. Maksudnya adalah mengawasi penanganan perkara dilakukan dengan terbuka.

Minta Menpora Ajukan, Presiden Jokowi Ingin IKN Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036
Nasional
Ibu Kota Baru Indonesia

Minta Menpora Ajukan, Presiden Jokowi Ingin IKN Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036

Menpora mengungkap keinginan Presiden Joko Widodo untuk mengajukan Indonesia sebagai tuan rumah ajang olahraga kelas dunia, Olimpiade 2036. IKN secara khusus dipilih sebagai tempat penyelenggaraannya.

Ada Kabar 2 Sekolah Negeri di DKI Paksa Siswi Berjilbab, Disdik Bantah dan Ungkap Fakta Ini
Nasional

Ada Kabar 2 Sekolah Negeri di DKI Paksa Siswi Berjilbab, Disdik Bantah dan Ungkap Fakta Ini

Sebelumnya, Belakangan, anggota DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah mengaku menerima laporan ada dua sekolah negeri di Jakarta yang juga diduga memaksa siswinya mengenakan jilbab.

Brigadir J Dilaporkan Atas Dugaan Pelecehan Seksual, Sang Ayah Temui Mahfud MD dan Ngaku Terpukul
Nasional
Penembakan Brigadir J

Brigadir J Dilaporkan Atas Dugaan Pelecehan Seksual, Sang Ayah Temui Mahfud MD dan Ngaku Terpukul

Samuel Hutabarat selaku ayah Brigadir J menilai mendiang putranya telah dituding bersalah oleh beberapa pihak karena diduga melakukan pelecehan seksual. Padahal belum ada proses atau putusan pengadilan terkait itu.

Embun Beku Landa Lanny Jaya Papua, 4 Tewas-548 Kepala Keluarga Terdampak
Nasional

Embun Beku Landa Lanny Jaya Papua, 4 Tewas-548 Kepala Keluarga Terdampak

Cuaca ekstrem embun beku melanda wilayah Kabupaten Lenny Jaya, Papua. Akibat 'serangan' embun beku tersebut, dilaporkan ada 500 lebih Kepala Keluarga yang terdampak.

Aliran Dana Rp 10 Miliar Dari ACT ke Koperasi Syariah 212 Disebut Polisi Untuk Bayar Utang
Nasional
Dugaan Penyelewengan Dana ACT

Aliran Dana Rp 10 Miliar Dari ACT ke Koperasi Syariah 212 Disebut Polisi Untuk Bayar Utang

Ketua Koperasi Syariah 212 yang berinisial MS telah diperiksa Dittipideksus Bareskrim Polri terkait dugaan penyelewengan dana tersebut. Pemeriksaan MS digelar pada Senin (1/8) lalu.

Vaksinasi Dosis Keempat Nakes Telah Dimulai, Berikut Jenis Vaksin COVID-19 yang Direkomendasikan
Nasional
Booster COVID-19

Vaksinasi Dosis Keempat Nakes Telah Dimulai, Berikut Jenis Vaksin COVID-19 yang Direkomendasikan

Program vaksinasi COVID-19 dosis keempat atau booster kedua bagi nakes telah berjalan mulai 29 Juli lalu. Adapun rekomendasi jenis vaksin COVID-19 untuk booster kedua itu disampaikan oleh Epidemiolog.

Wisatawan Asing Berakhir Naik Angkutan Umum ke Bandara Komodo Imbas Travel Wisata Ikut Mogok
Nasional
Kenaikan Harga Tiket Pulau Komodo

Wisatawan Asing Berakhir Naik Angkutan Umum ke Bandara Komodo Imbas Travel Wisata Ikut Mogok

Travel wisata di kawasan Pulau Komodo ikut mogok memprotes kenaikan tarif masuk hingga mencapai Rp 3,75 juta. Hal itu pun membuat para wisatawan terpaksa meminta angkutan umum untuk mengantar mereka ke Bandara.

KCI Minta Maaf dan Akui Petugas Teledor Buntut Video Penumpang Difabel Ditolak Naik KRL di Solo
Nasional

KCI Minta Maaf dan Akui Petugas Teledor Buntut Video Penumpang Difabel Ditolak Naik KRL di Solo

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) menyampaikan permintaan maaf atas sikap petugas KRL tersebut. KCI menyampaikan permintaan maaf itu kala bertemu dengan Tim Advokasi Difabel (TAD) Kota Solo.

Dugaan Korupsi Terbesar di Indonesia Terungkap, Kerugian Negara Capai Hingga Rp78 Triliun
Nasional

Dugaan Korupsi Terbesar di Indonesia Terungkap, Kerugian Negara Capai Hingga Rp78 Triliun

Setelah dugaan kasus korupsi terbesar di Indonesia mencuat, terduga pelakunya pun tengah dicari oleh pihak berwajib. Pasalnya, dugaan kasus korupsi ini merugikan negara hingga Rp78 triliun.

Penjelasan Roy Suryo Soal Videonya Tertawa Lepas Pakai Penopang Leher di Acara Klub Mercy
Nasional

Penjelasan Roy Suryo Soal Videonya Tertawa Lepas Pakai Penopang Leher di Acara Klub Mercy

Tersangka dugaan penistaan agama Roy Suryo sempat keluar menggunakan kursi roda hingga dipapah usai diperiksa polisi. Kala itu, kuasa hukum Roy Suryo menyebut kliennya tidak sehat namun tetap menghadiri pemeriksaan polisi.

Indonesia Disebut Hadapi Inflasi Tertinggi Dalam 7 Tahun, Ekonom Proyeksikan Memburuk di Tahun 2023
Nasional

Indonesia Disebut Hadapi Inflasi Tertinggi Dalam 7 Tahun, Ekonom Proyeksikan Memburuk di Tahun 2023

Di tengah ketidakpastian global saat ini, rupanya mempengaruhi tingkat inflasi banyak negara di dunia, tak terkecuali Indonesia. Bahkan tingkat inflasi pada Juli 2022 disebut tertinggi dalam 7 tahun terakhir.

Mensos Risma Ungkap Beras Bansos yang Dikubur di Depok Rusak Karena Kehujanan
Nasional

Mensos Risma Ungkap Beras Bansos yang Dikubur di Depok Rusak Karena Kehujanan

Jumlah beras yang ditemukan itu diperkirakan kurang lebih 1 ton yang kondisinya pada saat ditimbun sudah tidak layak konsumsi lantaran beras rusak dalam perjalanan menuju ke Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Pemprov DKI Jakarta Bakal Terapkan Pemenuhan Baku Mutu, Kendaraan Tak Uji Emisi Siap-siap Kena Denda
Nasional

Pemprov DKI Jakarta Bakal Terapkan Pemenuhan Baku Mutu, Kendaraan Tak Uji Emisi Siap-siap Kena Denda

Pemprov DKI Jakarta tampaknya semakin serius dalam menanggulangi isu polusi di Ibu Kota. Dalam hal ini, Pemprov DKI bahkan mengeluarkan aturan terkait uji emisi kendaraan.

Soroti Kenaikan Harga Tiket Masuk Pulau Komodo, Susi Pudjiastuti Pertanyakan Hal Ini
Nasional
Kenaikan Harga Tiket Pulau Komodo

Soroti Kenaikan Harga Tiket Masuk Pulau Komodo, Susi Pudjiastuti Pertanyakan Hal Ini

Keputusan terkait kenaikan harga tiket masuk ke Pulau Komodo dan Pulau Padar di Labuan Bajo, NTT, rupanya memicu aksi protes dari pelaku pariwisata. Hal ini juga menarik perhatian mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti.

Protes Kenaikan Tiket Pulau Komodo: Satu Demonstran Dijadikan Tersangka-Ribuan Orang Teken Petisi
Nasional

Protes Kenaikan Tiket Pulau Komodo: Satu Demonstran Dijadikan Tersangka-Ribuan Orang Teken Petisi

Diketahui, harga tiket masuk ke dua pulau itu resmi naik menjadi Rp 3,75 juta per 1 Agustus 2022. Kebijakan tersebut mendapat penolakan keras dari para pelaku pariwisata Labuan Bajo.

Tindak Lanjuti Kasus WNI Disekap di Kamboja, Menlu RI Sampaikan 4 Poin Berikut
Nasional

Tindak Lanjuti Kasus WNI Disekap di Kamboja, Menlu RI Sampaikan 4 Poin Berikut

Sejauh ini, Kepolisian Kamboja bersama KBRI Phnom Penh telah berhasil menyelamatkan 62 orang WNI yang disekap. Menindaklanjuti hal ini, Menlu RI menyampaikan 4 poin kepada Kepolisian Kamboja.

Satgas PB IDI Klaim Sudah Terima Permintaan Vaksin Cacar Monyet Dari Kelompok Gay
Nasional
Wabah Cacar Monyet

Satgas PB IDI Klaim Sudah Terima Permintaan Vaksin Cacar Monyet Dari Kelompok Gay

Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) lantas membentuk Satuan Tugas alias Satgas khusus sebagai bentuk kewaspadaan terhadap virus cacar monyet alias monkeypox.

Abu Bakar Baasyir Akui Pancasila,   Keluarga Ungkap Fakta Ini
Nasional

Abu Bakar Baasyir Akui Pancasila, Keluarga Ungkap Fakta Ini

Pernyataan Abu Bakar Baasyir mengenai Pancasila muncul dalam sebuah video viral. Dalam video itu, Baasyir menilai dasar dari Pancasila adalah tauhid atau ketuhanan seperti yang tertuang dalam sila pertama.

Kasus Kematian Akibat COVID Naik 54 Persen Dalam Seminggu
Nasional
COVID-19 di Indonesia

Kasus Kematian Akibat COVID Naik 54 Persen Dalam Seminggu

Angka kematian akibat COVID-19 di Indonesia mengalami peningkatan selama seminggu ke belakang. Tak main-main, persentase kasus kematian akibat COVID-19 naik 54 persen dari seminggu sebelumnya.