Makanan-Minuman Manis Meningkatkan Risiko Serangan Jantung
Health

Sebagian orang akan mengonsumsi makanan atau minuman manis sebelum makanan berat. Namun, perlu kalian tahu bahwa mengonsumsi makanan manis, apalagi yang mengandung pemanis buatan sangat berbahaya bagi tubuh.

WowKeren - Penelitian yang dilakukan terhadap 40.000 peserta selama dua dekade menemukan bahwa pria yang minum rata-rata satu kaleng minuman manis perhari memiliki risiko 20 persen lebih tinggi terkena serangan jantung daripada pria yang jarang mengonsumsi minuman manis.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru