Waspadai Perangkat Kalian Rentan Terkena Virus Jika Sering Gunakan Wifi Umum
Tekno

Menggunakan Wifi publik yang gratis tak menjamin keamanan perangkat kalian. Beberapa bahaya kerap mengintai data-data pribadi yang terdapat di perangkat kalian.

WowKeren - Perlu diketahui bahwa internet adalah sumber utama dari penyebaran virus digital yang ada di dunia. Setiap kali kalian mengandalkan wifi gratis, maka kemungkinan terinfeksinya komputer atau ponselmu oleh virus akan makin tinggi.

Salah satu jenis virus yang sering menyerang lewat koneksi Wifi adalah Chameleon. Virus ini bisa merusak komponen yang ada dalam perangkat handphone atau komputer. Selain itu, virus ini bisa mengakses data atau informasi dari komputer atau handphone yang diserang secara otomatis. Serem banget kan?

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait