Jangan Sampai Data Perbankan Kalian Diretas Karena Pakai Wifi Yang Enggak Aman
Tekno

Menggunakan Wifi publik yang gratis tak menjamin keamanan perangkat kalian. Beberapa bahaya kerap mengintai data-data pribadi yang terdapat di perangkat kalian.

WowKeren - Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, salah satu bahaya dari menggunakan wifi gratis di tempat umum adalah riskannya pencurian data. Pencurian data ini bisa jadi juga termasuk informasi akun bank seperti transaksi, kata sandi bahkan juga kartu kredit.

Hackers ini bisa saja dengan mudah mendapatkan informasi tersebut dari histori yang terekam pada perangkat kalian. Jangan sampai saldo di bank yang sudah kalian kumpulkan susah payah bertahun-tahun lenyap seketika hanya karena kecerobohan karena menggunakan akses internet umu ya.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait