Mengukur Kadar Alkohol dalam Darah
SerbaSerbi

Hal-hal yang biasa kamu lakukan dengan bantuan alat lain ternyata bisa diganti hanya dengan menggunakan sebuah ponsel pintar, apa saja?

WowKeren - Menyetir merupakan kegiatan yang butuh konsentrasi tinggi. Oleh karena itu, kamu tentu harus dalam keadaan sadar sepenuhnya. Enggak boleh mengantuk apalagi sedang dalam keadaan mabuk. Bahaya banget.

Nah, dengan ponsel pintarmu yang terhubung dengan aplikasi BACtrack, kamu bisa mengukur kadar alkohol dalam tubuhmu. Jadi, mengendara bisa lebih aman dan tentunya enggak membahayakan nyawa orang lain juga diri sendiri. Lebih berguna kan ponsel pintar milikmu ?

(wk/silm)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait