Perhatikan Makanan yang Anda Konsumsi Sebelum Tidur
SerbaSerbi

Ada beberapa tips mudah yang bisa Anda lakukan agar dapat tidur nyenyak tanpa AC dan kipas angis bahkan di tengah cuaca panas. Penasaran apa saja itu? Simak informasinya berikut ini.

WowKeren - Meski tampak tidak berhubungan, memperhatikan makanan yang dikonsumsi sebelum tidur ternyata cukup berpengaruh pada kualitas tidur. Sebaiknya hindari makanan berminyak karena dapat membuat sistem pencernaan Anda bekerja lebih keras saat tidur dan memproduksi panas berlebih di dalam tubuh.

Selain itu, usahakan untuk tidak makan dalam jumlah banyak sebelum tidur karena dapat membuat sistem metabolisme bekerja keras saat tidur serta meningkatkan suhu tubuh. Jika benar-benar lapar sebelum tidur, sebaiknya konsumsi air dingin atau makanan dingin seperti semangka. Makanan jenis ini diklaim dapat mendinginkan suhu tubuh.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait