Pakai Pakaian Asal-asalan Malah Bisa Pendakian Jadi Susah Banget
Travel

Selain harus memiliki ketahanan fisik, seorang pendaki juga harus memiliki kecerdasan lebih agar pendaki tidak melakukan kesalahan yang tak jarang bisa berakibat fatal.

WowKeren - Banyak orang yang asal memakai pakaian saat mendaki, padahal pakaian yang kurang tepat juga bisa membuat pendakian sulit. Perlu diketahui bahwa pendakian jauh dari kesan modis dan hanya mementingkan kenyamanan. Kalian harus mempersiapkan pakaian khusus untuk mendaki gunung, jangan pakai pakaian yang biasa digunakan sehari-hari.

Pakailah pakaian yang nyaman, ringan, dan juga membuat kalian bebas bergerak. Jangan menggunakan pakaian dengan bahan jeans karena bisa memberatkan. Bahan jeans akan menyulitkan kalian dalam bergerak, berat, dan juga sulit kering saat basah.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait