Jenang Kudus
m.omiyago.com
Kuliner

Masing-masing daerah memiliki sebutan yang khas untuk dodol mereka. Misalnya seperti di Jawa Timur maupun jawa Tengah, dodol dikenal dengan sebutan jenang.

WowKeren - Seperti sudah dijelaskan di atas, jenang merupakan nama lain dodol untuk daerah lain. Jadi, kamu jangan salah mengira dodol tidak sama dengan jenang, ya. Di Kudus, orang-orang menyebutnya jenang. Meski demikian, tekstur yang dimiliki memang agak berbeda.

Dibanding dodol, jenang memiliki tekstur yang lebih lembut. Hal ini dikarenakan pembuatan jenang yang menggunakan lemak nabati. Selain tekstur yang lebih lembut, jenang juga memiliki warna yang lebih cerah. Untuk rasa, jenang masih bisa menjadi opsi bagi penyuka makanan manis.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel