Kacang dan Biji-Bijian
Kuliner

Ada beberapa jenis makanan yang bisa memberikan efek mengenyangkan lebih lama sehingga membuat kita tak mudah lapar saat puasa. Penasaran apa saja itu? Simak informasinya berikut ini.

WowKeren - Jika setelah sahur kamu terbiasa menunggu Subuh sambil menyaksikan TV atau bermain ponsel, sebaiknya iringi dengan memakan kacang sebagai camilan. Kacang-kacangan kaya akan protein dan karbohidrat kompleks yang bersifat mengenyangkan. Selain kacang, biji-bijian juga bisa kamu jadikan pilihan camilan yang tepat setelah sahur. Biji-bijian kaya akan serat yang bisa membantu sistem pencernaan sekaligus membersihkan saluran pencernaan. Sehingga kamu tidak akan mudah merasa lapar meski berpuasa seharian.

Demikian delapan makanan mengenyangkan yang cocok disantap saat sahur agar kamu tak mudah merasa lapar saat berpuasa. Simak juga artikel ini untuk mengetahui berbagai makanan berkuah yang cocok dimakan saat berbuka karena bisa mengembalikan energi. Selain itu, kalian juga bisa menyimak artikel ini untuk mengetahui tips agar tubuh tetap bugar saat berpuasa.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel