Bangun Tidur Dengan Perlahan Agar Mual Tidak Datang
Health

Rasa mual ini bisa datang kapan saja sehingga mengganggu aktivitas sang ibu. Tak hanya itu, ibu hamil juga tak jarang menjadi susah makan yang mengakibatkan lemas dan kurang nutrisi.

WowKeren - Jika bangun tidur, jangan langsung bangun dengan tergesah-gesah. Gerakan yang tiba-tiba saat bangun dari tempat tidur di pagi hari bisa memicu mual. Tak hanya mual, kalian mungkin saja merasa pusing atau keliyengan.

Saat bangun lebih baik diam sebentar diatas tempat tidur lalu coba duduk dengan perlahan. Sebelum benar-benar bangun, duduklah sejenak dari posisi tiduran di tempat tidur kalian. Setelah kalian merasa sudah sepenuhnya bangun dan semuanya baik-baik saja, baru beranjak dari kasur dan berdiri.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait