Berenang Secara Rutin Rupanya Juga Bisa Membantu Menjaga Kesehatan Paru-Paru Loh
Health

Berenang tidak sekedar kegiatan yang menyenangkan, tapi juga menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Mau tahu apa saja itu? Simak informasi selengkapnya berikut ini.

WowKeren - Ketika berenang biasanya kita diharuskan untuk menahan nafas, yang ternyata memiliki manfaat bagi para penderita Asma. Hal ini disebabkan karena melatih nafas saat berenang dapat meningkatkan kualitas paru-paru dan membuat kendali atas nafas menjadi lebih baik.

Karena itu, manfaat lain yang bisa didapatkan dari berenang adalah menjaga paru-paru tetap sehat. Bahkan sebuah studi di Indian Journal of Physiology and Pharmacology menemukan bahwa perenang profesional memiliki jumlah udara yang masuk dan keluar paru-paru lebih baik saat pernafasan rileks daripada pelari.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait